TOLERANSI PERAYAAN NATAL DI DESA PULOSARI

Administrator 27 Desember 2017 22:36:47 WIB

Toleransi antarumat beragama pun dirasakan umat Kristiani yang kini sedang merayakan Natal. Keamanan dan kenyamanan yang dirasakan mereka tak terlepas dari rasa saling menghormati antar umat beragama di Desa Pulosai Kecamatan Bareng Kabupaten Jombang.

"Hal ini perlu diapresiasi dengan memperlihatkan serta menunjukan semangat yang sama bahwa kebersamaan dan kekeluargaan antar umat beragama merupakan sebuah asset penting.

Camat  Bareng yang di Wakili Sekcam “ SUDIRO SETIONO” sangat berterima kasih kepada seluruh umat beragama di wilayahnya, yang dapat saling menjaga toleransi beragama pada peringatan  Natal yang jatuh bersamaan dengan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.

"Berpartisipasi aktif dalam pembangunan di desa juga harus bersama sama agar semua pihak menyadari, pentingnya penerapan prinsip humanisme, pluralisme, dan toleransi dalam mengatasi berbagai persoalan yang dihadapi bersama," kata Rokim selaku Kades Desa Pulosari.

Umat Islam, siapapun dia, dimanapun berada, serta dari aliran madzhab apapun, pasti berbahagia atas dilahirkannya Baginda Nabi Muhammad saw. Terlepas dari adanya saudara-saudari kaum muslimin yang enggan merayakan hari kelahiran (maulid) Rasulullah, tetap saja momen ini adalah momen istimewa bagi setiap orang beriman,.

Tahun ini, disaat orang-orang Kristen mempersiapkan perayaan Isa al Masih, disaat yang sama kaum muslim akan merayakan hari kelahiran Nabi Muhammad (SAW.) yang luas dikenal dengan sebutan Maulud Nabi.

Pada hari yang sama, dan pada Hari Natal, umat Kristiani akan berkumpul untuk menyambut kelahiran Yesus Kristus dengan layanan di seluruh wilayah tersebut. Banyak gereja akan mengadakan layanan pada malam Natal, atau di tengah malam untuk memulai perayaan kelahiran Yesus dan kemudian melanjutkan pelayanan pada Hari Natal.

Semangat perhatian dan kasih sayang yang ada dalam kedua agama  akan menyatukan banyak orang Muslim dan Kristen di malam mulia bagi kedua belah pihak .

 “Tentunya ini adalah tahun yang spesial bagi kita semua, kita semua harus berdoa untuk perdamaian di dunia kita, di masyarakat, di keluarga kita dan hati kita.”

Komentar atas TOLERANSI PERAYAAN NATAL DI DESA PULOSARI

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

LAYANAN MOBIL SIAGA DESA


Kontak Langsung Pengemudi dengan cara klik gambar

LAYANAN SATU PINTU SIAGA CONVID-19 DESA PULOSARI


LAWAN KORONA DENGAN POLA HIDUP BERSIH (KLIK GAMBAR)

MARI BERGABUNG DI WA SAHABAT PEJUANG DESA

 

Layanan Mandiri Desa Pulosari


Untuk Mendapatak Biodata Penduduk Silahkan konfermasi dengan Admin melalui SMS Gate Way atau Wa 0852195159909 untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Ketik NIK & PIN (KTP Pulosari)

 

 

Komentar Terkini

  • yarianus alom :saya butu download aplikasih ini...baca selengkapnya
    ditulis pada 22 Juli 2020 08:08:42 WIB

  • Djufri Achmad :Mantap luar biasa Desa Pulosari sebagai salah desa...baca selengkapnya
    ditulis pada 15 Juni 2020 11:26:10 WIB

  • IFAN :APAKAH susunan org dN TTA kerja pem des ini terca...baca selengkapnya
    ditulis pada 13 Februari 2020 14:14:15 WIB

  • JULFIKAR :gan minta contoh rab dan laporan spj lengkap penge...baca selengkapnya
    ditulis pada 05 September 2019 11:29:00 WIB

  • fika yunifa efrianinrum, M.Pd :Mohon data demografi penduduk berdasarkan pendidik...baca selengkapnya
    ditulis pada 28 Agustus 2019 04:49:51 WIB

  • Firman :mantap, sangat membantu......baca selengkapnya
    ditulis pada 22 Mei 2019 20:06:16 WIB

  • IRHAM :gan minta contoh rab dan laporan spj lengkap penge...baca selengkapnya
    ditulis pada 26 Maret 2019 20:42:23 WIB

  • :...baca selengkapnya
    ditulis pada 10 Februari 2019 17:26:39 WIB

  • Lydia Ratna arief :Saya sdh membaca dan mempelajari dasa wisma ini, ...baca selengkapnya
    ditulis pada 07 Februari 2019 08:01:48 WIB

  • SAURMAN SILALAHI :DESA YANG MAJU,APAKAH DESA INI SUDAH PUNYA BUM DES...baca selengkapnya
    ditulis pada 18 Januari 2019 23:24:18 WIB

  • Seputar Pulosari

    FacebookTwitterGoogle PlussYoutube

    Dapatkan Website Versi Android


    Silahkan Click gambar untuk mendapakan aplikasi download ikuti sesuai petujuk.

    POKDARWIS


    Dapatkan informasi dokumen kegiatan Pokdarwis Desa Pulosari dengan cara klik gambar

    REGULASI :